top of page

SALVE: Buletin Pendamping Orang Muda Oktober 2024



Buletin Pendamping Orang Muda Oktober 2024


Silakan diunduh di sini:



Dari Redaksi:

Seorang bijak pernah berkata, “Kamu dipengaruhi oleh apa yang kamu baca, apa yang kamu tonton, dan dengan siapa kamu bergaul, dalam 5 tahun terakhir.” Pernyataan tersebut,

membuktikan pentingnya lingkungan pergaulan kita. Karena kita dibentuk atau dipengaruhi

oleh lingkungan pergaulan kita.


Masa muda, dimulai dari saat kita remaja, bisa dibilang adalah masa-masa penting dalam hidup, karena segala keputusan yang kita ambil saat muda akan berpengaruh pada hidup kita 5 tahun kemudian ketika kita memasuki masa dewasa.


Dalam mengambil keputusan, orang muda banyak dipengaruhi oleh teman sebaya dan

lingkungannya. Apa yang temannya lakukan atau pilih, maka itu juga yang akan dilakukan dan dipilih. Muncul istilah FOMO, Fear Of Missing Out, alias ketinggalan tren alias kurang update (kudet), di antara mereka. Terlepas dari apakah itu hal yang positif atau negatif.


Melalui SALVE! edisi Oktober, ada beberapa artikel yang mungkin bisa menambah informasi bagi para pendamping dalam dinamika pendampingan OMK. Selamat melayani.


Salam!


Kumpulan Buletin Pendamping Salve 2024 dapat diunduh di link berikut:

コメント


Hubungi Kami

DOMUS CORDIS (DC)
 

adalah komunitas yang menginspirasi orang muda untuk mengubah dunia di dalam Kristus. Komunitas DC berdomisili di Jakarta, Semarang dan Sydney.

 

DC Jakarta tergabung dalam Pertemuan Mitra Kategorial (Pemikat) di Keuskupan Agung Jakarta, dengan Moderator Romo Stevanus Harry Yudanto Pr. 

Domus Cordis di berbagai lokasi tetap berada di bawah otoritas Gereja Katolik atau keuskupan setempat. 

Hubungi kami untuk ikut menginspirasi orang muda

demi dunia yang lebih baik di dalam Kristus.

Tujuan: Required

Terima kasih.

ALAMAT

DC Center

Wisma Argo Manunggal

Jl. Let. Jend. Gatot Soebroto Kav. 22, 

Jakarta 12930

Indonesia

WHATSAPP:

+6281381474968

DC Jakarta

+6281511208000

DC Semarang

EMAIL

© 2025 by Domus Cordis. 

bottom of page